penetapan APBD TA 2023 di laksanakan di ruang rapat kantor Desa Kutampi kaler pada hari rabu, 28 Desember 2022 yang di hadiri oleh anggota BPD, Perbekel serta perangkat desa, Ketua anggota LPM, Bhabinkamtibmas dan Babinsa, seta kelihan banjar adat se desa kutampi kaler.